Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H

24/05/2020 04:17 - Oleh Admin - Dilihat: 1315 kali

Kami seluruh jajaran Dewan Guru beserta pengurus / staff Lembaga Pendidikan SMPI Lughatul Islamiyah mengucapkan :

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H / 2020 M
Mohon Maaf lahir dan batin..

"Taqabbalallahu minna wa minkum..
Shiyamana wa shiyamakum..
Ja’alana Wa Iyyakum Minal A’idin wal Faaizin.."

Semoga Allah SWT menjadikan kita kembali fithri (dalam keadaan suci) dan termasuk orang-orang yang mendapatkan kemenangan dan diampuni segala dosa. Semoga setiap tahun kita senantiasa dalam kebaikan, Amiiin.

Komentar

Mohon maaf jika ada salah2 kata sikap dan perilaku kami yang sering membuat orang lain merasa tidak nyaman. Semoga Allah SWT selalu memberikan yang terbaik untuk kita semua. Amiin

Sama-sama pak, semoga salah dan khilaf kami dapat diampuni oleh Allah SWT

Tulisan Lainnya
Class Meeting SMPI Lughis: Penuh Semangat dan Kebersamaan

SMPI Lughatul Islamiyah (Lughis) baru saja menyelesaikan rangkaian kegiatan class meeting yang digelar untuk menyambut libur akhir semester. Kegiatan ini diadakan pada hari Senin hingga

19/12/2024 14:56 - Oleh Admin - Dilihat 220 kali
Menumbuhkan Kepedulian dan Tanggung Jawab terhadap Alam Sekitar dengan P5

Pelaksanaan P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dalam Kurikulum Merdeka di SMPI Lughatul Islamiyah (Lughis) merupakan salah satu upaya untuk menanamkan nilai-nilai Pancasila

23/08/2024 03:50 - Oleh Admin - Dilihat 402 kali
Pelaksanaan Ujian Sekolah Kelas IX SMPI Lughatul Islamiyah

Dalam rangka menyelesaikan agenda pembelajaran untuk kelas IX tahun pelajaran 2023-2024 dengan sukses, SMPI Lughatul Islamiyah menetapkan pelaksanaan ujian sekolah dengan menggunakan Ap

22/04/2024 07:55 - Oleh Admin - Dilihat 405 kali
OSIS SMPI: Gladi Bersih Pembukaan Lomba TTQ

Lughis Media.com- Panitia Lomba TTQ (The Tilent Quest) OSIS SMPI Lughatul Islamiyah melaksanakan gladi bersih pada 17/12/2023 Untuk persiapan acara Pembukaan Lomba TTQ SMPI Lughatul Isl

17/12/2023 18:25 - Oleh Pembina Osis - Dilihat 493 kali
Pentas Seni (Pensi) Kelas IX-A SMPI Lughatul Islamiyah

Seni adalah keahlian membuat karya yang bermutu dan bermakna. Seni meliputi banyak kegiatan manusia dalam menciptakan karya visual, audio, atau pertunjukan yang mengungkapkan imajinasi,

25/09/2022 23:09 - Oleh Guru - Dilihat 1306 kali